Pages

November 25, 2013

Menambah EPEL Repository di CentOS 6

EPEL adalah singkatan dari Extra Packages for Enterprise Linux. EPEL dibuat, di maintenance, dikelola oleh Fedora Special Interest Group.
Paket EPEL biasanya digunakan pada sistem operasi Fedora, karena CentOS termasuk kopian dari RHEL, jadi packages EPEL bisa di install di CentOS.
Yang pertama, kita import dulu GPG nya
rpm --import https://fedoraproject.org/static/0608B895.txt
Untuk menambah EPEL langkah2nya:
wget http://download.fedoraproject.org/pub/epel/6/x86_64/epel-release-6-8.noarch.rpm

rpm -ivh epel-release-6-8.noarch.rpm
 Letak file epel ada di /etc/yum.repos.d/epel.repo

0 5komentar:

Posting Komentar